Pada kesempatan kali ini saya sebagai penulis pemula sekaligus admin blog ini, akan menjelaskan bahwa apa itu busybox dan cara penginstalannya di android kita sesuai kebutuhan kita sebagai opreaker, maka baca dan jangan simak saja artikel ini yee:D
Sebelum kita melangkah lebih jauh, kita harus memahami dulu apa itu busybox. Busybox adalah aplikasi yang memungkinkan kita untuk menginstall atau memasang progam-progam atau perinta-perintah tambahan linux pada hp android kita.
Sebelum kita melangkah lebih jauh, kita harus memahami dulu apa itu busybox. Busybox adalah aplikasi yang memungkinkan kita untuk menginstall atau memasang progam-progam atau perinta-perintah tambahan linux pada hp android kita.
Setelah menginstal busybox, memungkinkan kita untuk menjalankan progam maupun perintah yang sebelumnya belum ada diandroid kita. Beberapa hal yang tidak bisa dilakukan pada perangkat yang belum di install busybox, contohnya adalah setelah install busybox kita bisa mengubah dan mengatur kernel android kita, agar peforma android kita lebih maksimal. Hal ini tidak bisa dilakukan pada perangkat yang belum diinstal busybox
Berikut adalah syarat dan bahan sebelum installasi busybox pada perangkat hh kita
- Device kita sebelumnya harus dalam keadaan root.
- Dalamproses penginstalan, kita membutuhkan koneksi internet
- Aplikasi busybox
- Setidaknya android kita pada versi 4.4++
Jika syarat dan bahan sudah terpenuhi, maka kita bisa melanjutkan proses instalasi busybox kita
- Pertama kita install dulu aplikasi busybox seperti aplikasi biasa secara umum
- Buka aplikasi busyboxnya kemudian berikan akses root
- Pada tahap selanjutnya tunggu hingga loading bar hingga 100%
- Jangan lupa cheklist pada kolom pojok kanan atas, kemudian pilih pada kolom penginstallan pada folder /system/xbin, /syatem/bin, maupun /sbin
- Disini kita bisa memilih dimana kita akan menginstal busybox kita, jika masih bingung anda bisa mengunjungi artikel saya yang lainnya yang membahas jalur instalasi busybox
- Jika pada layar android kalian sudah seperti yang dicontohkan diatas, maka instalasi sudah sukses
Demikian tutorial dari saya, semoga bermanfaat dan bisa diterapkan oleh kalian yang hobi oprek-oprek hp:D. Saya undur diri dan terimakasih sudah berkunjung ke blog saya yang sederhana ini. Sampai jumpa dilain post dan semoga berhasil:D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar